Dalam tiga pekan, enam orang tewas akibat kecelakaan lalu lintas di Ogan Ilir, Sumsel. Mayoritas korban adalah pengendara sepeda motor. Waspada saat berkendara!
Sopir truk yang ugal-ugalan dan menyebabkan kecelakaan di gerbang tol Halim baru berusia 18 tahun dan tak punya SIM. Usia segitu belum layak nyetir truk.
Selama sepekan, tiga berita detikJatim mencuri perhatian pembaca. Salah satunya dr Yusdeny yang protes pemerintah dengan memasang bendera One Piece di rumahnya.
Sebelum menabrak 2 motor di Jalan Wiyoro Banguntapan Bantul, mobil itu disebut telah menabrak beberapa kendaraan di wilayah Kota Jogja. Sopirnya orang Klaten.