Debarkasi Palembang menerima 368 jemaah haji Kloter 5. Program tanazul memungkinkan jemaah pulang lebih awal, termasuk satu jemaah yang meninggal di Tanah Suci.
Bus rombongan calon jemaah umrah asal Jambi mengalami kecelakaan di Musi Banyuasin. 4 tewas, 10 terluka. Kemenag Jambi berupaya memastikan asuransi korban.
Bus rombongan calon jamaah umrah asal Kota Jambi mengalami kecelakaan tunggal di Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan. Sebanyak empat orang tewas.