Gubernur Papua Lukas Enembe jadi tersangka kasus dugaan gratifikasi Rp 1 miliar dana APBD. Partai Demokrat akan menyiapkan bantuan hukum terhadap Lukas Enembe.
KPK mengungkap dugaan adanya pihak yang menyarankan agar Gubernur Papua Lukas Enembe tak penuhi panggilan KPK. KPK pun menyayangkan adanya hal tersebut.
Koordinator MAKI Boyamin Saiman bocorkan informasi terkait riwayat perjalanan Gubernur Papua Lukas Enembe yang diduga pergi ke tempat judi VVIP di tiga negara.
Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) mengatakan bahwa Gubernur Papua Lukas Enembe suka main judi di negara lain. Selain Singapura, ada juga Filipina.