Puluhan warga di wilayah Ring Road Barat, Sleman, menolak nilai uang ganti rugi (UGR) Tol Jogja-YIA Rp 11 juta per meter. Ternyata ini alasan penolakan warga.
Gunung Ile Lewotolok di NTT mengalami peningkatan aktivitas kegempaan. Masyarakat diimbau waspada dan tidak mendekati radius 2 km dari pusat aktivitas.
Seorang pemuda warga Kalasan, Sleman, dievakuasi dari jurang Kali Talang, Klaten. Pasalnya, korban ditemukan tersangkut di kawasan jurang Gunung Merapi itu.
Pembangunan Bendungan Jlantah di Karanganyar mencapai 98,54% dan ditargetkan selesai Januari 2025. Bendungan ini akan mendukung irigasi dan mengurangi banjir.
Di Pulau Jawa, predikat kayu kuat dan tahan lama biasanya disematkan pada kayu jati. Sementara itu, Kalimantan punya pohon ulin, si kayu besi dari tanah Borneo.