Apparel Timnas Indonesia, Erspo, secara resmi akan mulai menjual jersey terbaru pada 14-16 Februari 2025. Penjualannya dilakukan eksklusif di e-commerce.
Ketua Komisi A DPRD DIY, Eko Suwanto mendorong pelaku ekonomi rakyat untuk naik kelas. Salah satunya dengan memanfaatkan pasar digital atau e-commerce.