Dinas PUPR Trenggalek alokasikan Rp 2,5 miliar untuk siapkan lahan 6 hektare Sekolah Rakyat. Proses pengurukan berlangsung 30 hari, mulai 6 Nov-5 Des 2025.
Kapolres Dumai, AKBP Angga, mengkampanyekan Green Policing di TK Santo Tarcisius dengan mengajak anak-anak menanam pohon dan peduli lingkungan sejak dini.
Sebanyak 500 siswa di Morotai mengikuti senam massal di peluncuran gerakan 'Goes to School SDM Unggul'. Program ini mengintegrasikan pendidikan dan patriotisme.
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo tinjau Gerakan Pangan Murah di Kalimantan Selatan menyediakan 5.000 sembako dan layanan kesehatan untuk masyarakat.
Presiden Prabowo Subianto bertemu Gerakan Nurani Bangsa, membahas 17+8 tuntutan rakyat. Dialog berlangsung positif dan bermanfaat untuk kemajuan bangsa.
Ikasuda Kalsel-Teng menolak Inmen Nomor 3 Tahun 2025 yang dianggap memberatkan perizinan pelayaran. Mereka khawatir dampaknya pada ekonomi dan pengangguran.