"Juga aku beri deadline jangka waktu 2 bulan ke depan, jika belum naik penyidikan, maka KPK akan aku gugat praperadilan," kata Koordinator MAKI Boyamin Saiman.
KPK resmi menahan Rafael Alun Trisambodo atas kasus dugaan gratifikasi. Lalu bagaimana nasib 'geng seangkatan' Rafael Alun yang disebut-sebut turut terseret?