Seorang driver ojek online di Sleman menjadi korban dugaan penganiayaan oleh pelanggan berinisial T, usai mengantar makanan di kawasan Bantulan, Godean.
Video viral menunjukkan T, terduga pelaku penganiayaan driver ojol di Sleman, meminta maaf dan siap terima konsekuensi hukum. Polisi menyelidiki kasus ini.