Serafesya kembali dengan single baru "U Can Have Him", mengekspresikan keberanian melepaskan hubungan toxic. Lagu ini siap hadirkan nuansa healing dan cinta.
Putri Kusuma Wardani mendapatkan gelar pakaian terbaik dalam gala dinner BWF World Tour Finals 2025. Ia berharap budaya Indonesia semakin dikenal dunia.
Kios Art of Whatever di Denpasar menggelar pameran seni 'Galgah', menampilkan karya beragam seniman. Pameran ini jadi ruang kolektif untuk interaksi seni.
Tulungagung terkenal dengan tradisi unik 'nyethe', mengoleskan endapan kopi ke rokok. Temukan warung kopi cethe terbaik dan budaya lokal yang kaya di sini.
Pameran ARTKARO 2025 bertema "The Mystical Values" digelar 13-30 Desember, melibatkan 41 seniman dari berbagai kota, untuk membangkitkan ekosistem seni di Sumut
Menbud Fadli Zon membuka pameran 'Art for Peace and Better Future' di Jakarta. Pameran ini menekankan seni sebagai kekuatan penyatu untuk perdamaian global.