Penyidikan kematian Brigadir Nurhadi terus berlanjut. Kompol IMY, mantan atasan korban, diperiksa sebagai tersangka. Tiga orang ditetapkan sebagai tersangka.
Pria berinisial BAK (43) menggelapkan aset dealer motor senilai ratusan juta rupiah. Pelaku mengaku punya utang ke 25 aplikasi pinjaman online (pinjol).