Pelajar SMP yang dilaporkan hilang terseret arus di Sungai Lematang, Kabupaten Muara Enim, Sumatera Selatan, saat mandi bersama teman-temannya ditemukan tewas.
Gerombolan udang kecil naik ke atas tanggul muara Sungai Taludaa, Bone Bolango, Gorontalo. Warga pun memanfaatkan kejadian itu dengan mengangkut udang tersebut.
Kendaraan yang terjun ke sungai di Muara Enim, ternyata mobil pengawal pribadi Pj Gubernur Sumsel, Elen Setiadi. Dalam kejadian itu, 2 orang luka berat.
Mobil minibus terjun bebas ke Sungai Lubai Muara Enim usai menabrak jembatan. Diduga sopir kehilangan kendali saat memacu mobil dengan kecepatan tinggi.
Pria di Muara Enim, dilaporkan hilang di Sungai Lematang saat hendak mengambil pancing tajur di lokasi. Saat ini petugas masih melakukan pencarian korban.
Anak buah kapal (ABK) KMN Cahaya Madinah yang terjatuh di muara Sungai Tangka, Sulawesi Selatan, ditemukan meninggal setelah 3 hari pencarian oleh Tim SAR.