Presiden Prabowo Subianto memberi perintah kepada Panglima TNI Jenderal Agus Subiyanto dan jajaran untuk terus mengkaji perkembangan teknologi dan sains.
Bupati Lamongan menekankan peran organisasi wanita dalam ketahanan keluarga. Pertemuan ini fokus pada pendidikan, pemberdayaan ekonomi, & penanganan stunting.