detikSulsel
Wanita Atlet Paralayang di Palu Jatuh dari Ketinggian 70 Meter
Wanita bernama Miranda Dara Purbaya mengalami kecelakaan saat mengikuti lomba Paralayang Palu Sport Event 2023. Korban terjatuh dari ketinggian 70 meter.
Minggu, 19 Nov 2023 13:48 WIB