Sistem contraflow di ruas jalan Tol Jakarta-Cikampek (Japek) diperpanjang malam ini. Kebijakan rekayasa lalu lintas itu diterapkan dari Km 47 sampai Km 70.
Jasa Marga akan mulai layanan operasi libur Lebaran 2025 dari 21 Maret hingga 11 April. Diskon tarif tol 20% untuk perjalanan menerus berlaku mulai 24 Maret.