detikFood
Eksperimen Peneliti Temukan Metode untuk Menjaga Kesegaran Telur
Menyimpan telur masih menyulitkan sebagian orang. Mengakali telur ayam yang mudah busuk, para peneliti lakukan eksperimen untuk menjaganya segar lebih lama.
Jumat, 27 Des 2024 07:00 WIB