detikJatim
Respon Polisi Soal Grup Facebook Gay Tuban Lamongan Bojonegoro
Polres Lamongan menyelidiki grup Gay Tuban Lamongan Bojonegoro di Facebook. Masyarakat yang mengetahui informasi grup juga diimbau melapor.
Senin, 02 Jun 2025 19:45 WIB