detikJabar
Antonio Terancam Pensiun Dini gegara Kecelakaan
Penyerang West Ham, Michail Antonio, mengalami kecelakaan parah yang mengancam kariernya. Ia harus menjalani operasi dan diperkirakan absen hingga 12 bulan.
Rabu, 11 Des 2024 06:00 WIB