Presiden Amerika Serikat Donald Trump menjamin film dari waralaba 'James Bond' tidak akan terkena tarif film asing jika tayang di Negeri Paman Sam tersebut.
Amazon MGM ambil alih James Bond, dengan Amy Pascal dan David Heyman sebagai produser baru. Barbara Broccoli dan Michael G. Wilson mundur setelah 45 tahun.