detikJateng
Pantau Stok Sembako, Gubernur Luthfi Wanti-wanti Pedagang Tak Mainkan Harga
Gubernur Jateng Ahmad Luthfi turun langsung meninjau harga sembako di pasar tradisional di Kendal. Luthfi mewanti-wanti pedagang agar tidak main harga.
Jumat, 07 Mar 2025 13:31 WIB