Dua dari tiga orang dewasa di Indonesia jadi korban penipuan digital, dengan kerugian mencapai Rp49 triliun. Laporan GASA mengungkap ancaman serius ini.
Gubernur Jatim Khofifah serahkan 39 unit alsintan untuk petani di Blitar dan Tulungagung. Bantuan ini tingkatkan produktivitas dan kesejahteraan petani.
Pemkab Lombok Tengah akan merumahkan 700 honorer non-database pada 2026. Wakil Bupati Nursiah menyebut ini kebijakan pemerintah pusat, dan solusi sedang dicari.