Tak ada jejak bangunan yang tersisa di Kampung Siluman, tapi masyarakat sekitar mempercayai ada 2 makam sebagai bukti keberadaan kampung itu. Ini penampakannya.
Grebek Penjalin IV di sentra kerajinan rotan Desa Trangsan, Gatak, Kabupaten Sukoharjo, kali ini mengusung tema pewayangan. Berikut ini ornamen yang diarak.
Seorang wanita lansia di Pemalang kondisinya memprihatinkan. Wanita yang kerap disapa Mbak Darmi (62) ini sakit stroke sehingga sulit berjalan dan bicara.
Sebuah video penemuan bayi di Kabupaten Pati, Jawa Tengah heboh di media sosial. Bayi ditemukan warga di dalam sebuah tas belanja di depan teras warga.