detikNews
Tolak Pakai Masker, Penumpang Pesawat AS Terancam Bui 20 Tahun
Seorang pria Irlandia yang menolak mengenakan masker selama penerbangan dari Dublin, Irlandia ke New York, Amerika Serikat terancam hukuman 20 tahun penjara.
Sabtu, 22 Jan 2022 15:06 WIB