Empat truk pengangkut tabung raksasa masih parkir di jalan tol Jogja-Solo, ruas Desa Pepe, Ngawen, Klaten, sejak kemarin. Berikut hasil pengecekan polisi.
Kapolda Jateng Irjen Ribut Hari Wibowo, memantau pengamanan arus wisata dan arus balik Lebaran 2025 di jalur Solo-Yogyakarta. Dia memastiakn semuanya lancar.
Seorang pria berinisial IR dilaporkan ke Polda Sumsel atas dugaan penggelapan Rp 100 juta dari proyek jalan tol. Korban minta pengembalian dana yang dijanjikan.
Truk trailer terguling dan menimpa mobil travel minibus Toyota Hiace di jalan raya Semarang-Solo, tepatnya di tanjakan Keboan, Kecamatan Ampel, Boyolali.
Astra Infra mencatat 148.793 kendaraan melintasi Tol Tangerang-Merak H-8 Lebaran 2025. Angka ini turun 13,9% dari tahun lalu. Siapkan perjalanan mudik aman!
Kepadatan terjadi di jalur masuk Tol fungsional Tamanmartani, Sleman, hari ini. Polisi menerapkan rekayasa one way di jalan arteri sekitar tol fungsional.
Temukan daftar lengkap rest area di Tol Trans Jawa untuk mudik Lebaran 2025. Ketahui fasilitas, kategori, dan aturan waktu berhenti agar perjalanan lebih lancar