Kostrad ikut serta dalam upaya untuk mewujudkan program ketahanan pangan TNI AD. Salah satunya yakni dengan memanfaatkan lahan tidur menjadi lahan produktif.
Museum di Taiwan mengerjakan rencana untuk mengevakuasi koleksi terpenting jika China menginvasi. Beberapa bahkan telah memulai latihan respons masa perang.
Dalam pekan ini, ada sejumlah informasi yang menjadi perhatian di Jatim. Mulai dari dokter di Malang yang bunuh diri hingga santri Ponpes Gontor tewas dianiaya.
Mikhail Gorbachev, yang berkuasa antara 1985 dan 1991, memainkan peran kunci dalam mengakhiri Perang Dingin, tetapi gagal mencegah runtuhnya Uni Soviet.
Kejagung terus menelusuri aset dan aliran dana 7 tersangka kasus korupsi BTS 4G Bakti Kominfo. Penelusuran itu dilakukan sebagai upaya pengembalian uang negara.
Kadinsos Sukabumi, Harun Al Rasyid resmi ditetapkan tersangka oleh Kejaksaan Negeri Kabupaten Sukabumi. Harun terjerat kasus Surat Perintah Kerja (SPK) Fiktif.