Divisi Humas Polri memastikan bahwa sebuah video viral yang menampilkan sebuah ruangan mewah dan disebut sebagai sel Ferdy Sambo adalah informasi hoax.
Viral video yang menunjukkan ruangan berisi sofa hingga kamar dilengkapi sejumlah tempat tidur yang disebut-sebut sel mewah Ferdy Sambo. Polri memastikan hoax.
LPSK menyebut Putri Candrawathi menjadi pemohon perlindungan yang paling unik. Sebab Putri tidak mau memberikan keterangan saat LPSK melakukan asessment.
Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban mengungkapkan permohonan perlindungan yang diajukan oleh istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi merupakan yang paling unik.