Polda Jabar menetapkan YouTuber Muhammad Adimas Firdaus Putra Nasihan alias Resbob sebagai tersangka. Resbob dijerat pasal berlapis dan terancam 10 tahun bui.
Anggota Komisi XIII DPR RI, Umbu Kabunang Rudi Yanto Hunga, mendesak Polri untuk mengusut tuntas kasus yang menjerat Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma.
Streamer Resbob resmi ditetapkan sebagai tersangka kasus ujaran kebencian terhadap Suku Sunda. Ia ditangkap Polda Jabar setelah pelarian ke beberapa kota.
Gymnastics Indonesia menggelar pemusatan latihan nasional. Enam atlet putra dan lima atlet putri akan menjalani pelatnas di dua tempat, Jakarta dan Tokyo.
Kabupaten Bekasi memulai pembangunan kawasan industri baru 10,5 hektare di Cibitung. Proyek ini menawarkan 48 unit bangunan siap pakai untuk pabrik dan gudang.
Tim Polda Metro Jaya berhasil menemukan Bima Permana Putra, warga yang diviralkan hilang saat kericuhan di Jakarta. Dia ditemukan di Malang, Jawa Timur.