Puluhan sopir mini bus di Kabupaten Wonogiri mogok beroperasi pada Senin (3/10) pagi. Mereka menuntut angkutan umum yang tidak laik jalan agar ditindak.
Angkutan umum akan bermanfaat jika dari titik kita berangkat dan tiba berkesinambungan tidak terputus melalui perpindahan moda paling banyak tiga kali.