Polri mengundang Kepolisian Hong Kong sebagai salah satu pembicara di apel jajaran Kasatwil 2025. Hal itu dalam rangka mencari referensi model penanganan aksi.
Polda Riau memperingati Hari Bela Negara ke-77 dengan upacara khidmat. Momentum ini diharapkan memperkuat nasionalisme dan aksi nyata untuk membantu sesama.