Hotman Paris menyebut kemungkinan tulang rusuk Venna Melinda patah akibat KDRT suaminya Ferry Irawan. Pihak kepolisian angkat bicara terkait hal dugaan itu.
Kapolda Jatim buka suara soal perkembangan dan penanganan kasus KDRT Venna Melinda saat kunker di Kota Probolinggo. Perkembangan kasus itu akan diekspos besok.
Polisi masih menyelidiki kasus dugaan KDRT terhadap Venna Melinda. Kapolda Jatim Irjen Toni Harmanto akan menyampaikan kelanjutan penanganan kasus itu besok.