Tak sedikit orang memiliki kebiasaan sahur di tengah malam karena malas bangun. Sebenarnya kebiasaan ini boleh dilakukan nggak sih? Begini kata dokter.
Makan tempe mentah diyakini beberapa orang lebih sehat karena proteinnya terjaga dan kaya probiotik. Namun dari sisi kesehatan, bagaimana menurut dokter?
Aman nggak sih memberi anak makanan atau minuman manis ketika berpuasa seperti kue atau minuman es segar? Begini kalau kata Ikatan Dokter Anak Indonesia.
Jenis pizza yang disukai memang beragam, termasuk pizza goreng yang sedang populer. Dokter ini pun membahas kandungan kalori pizza goreng. Begini penjelasannya.
Makanan tinggi serat aman untuk usus, bahkan dapat membantu melancarkan pencernaan. Seperti 5 makanan ini yang rupanya juga tinggi serat dan baik untuk usus.