Umat Islam yang mampu disyariatkan menyembelih hewan kurban kambing, domba, atau sapi. Ada penjelasan yang menarik terkait hewan kurban dari sisi sains.
Pemkab Banyuwangi menggelar pasar pangan murah di Lapangan Lugjag, Kecamatan Rogojampi. Pasar murah ini bagian dari program nasional Gerakan Pangan Murah (GPM).
Program ini digelar untuk membantu masyarakat mendapat kebutuhan pokok dengan harga terjangkau. Dengan dengan begitu, masyarakat tak merasakan dampak inflasi.