detikSulsel
Pria Mabuk Tikam Pemuda di Halmahera Tengah Ditangkap, Motor Pelaku Dibakar
Pria mabuk bernama Aries Supit di Kabupaten Halmahera Tengah, Maluku Utara ditangkap polisi usai menikam pemuda bernama Aziz Adam gegara salah paham.
Selasa, 12 Des 2023 21:00 WIB