detikNews
KPAI Dukung Polisi Usut Tuntas Predator Seks Anak Jepara, Desak Hukum Maksimal
KPAI mengecam pelaku predator seksual anak inisial S (21) dengan korban mencapai 31 anak. KPAI mendukung polisi mengusut kasus tersebut sampai tuntas.
Kamis, 01 Mei 2025 18:18 WIB