Potongan video obrolan dr Qory dengan suaminya, Willy Sulistio beredar di Twitter. Netizen menyoroti, cara bicara Willy cenderung manipulatif dan merendahkan.
Suami dr Qory, Willy Sulistio, ditetapkan sebagai tersangka KDRT. Ia mengaku menyesal atas tindakannya. Bisakah pelaku KDRT bisa 'tobat'? Ini kata psikolog
Terkait KDRT yang dialami dr Qory, netizen menyoroti cara bicara Willy Sulistio terkesan merendahkan. Di mata psikolog, apa saja tanda pasangan manipulatif?