detikFood
5 Restoran Artis Terbaru, Punya Natasha Wilona hingga Ayah Rojak
Sepanjang 2023, artis Tanah Air memperkenalkan bisnis kuliner mereka. Mulai dari Natasha Wilona dengan menu steamboat ikan hingga Ayah Rojak dengan menu Betawi.
Kamis, 24 Agu 2023 17:30 WIB