Kabupaten Wonogiri telah memasuki musim hujan. Masyarakat diminta mewaspadai 3 potensi bencana yang bisa terjadi di Wonogiri, mulai dari longsor hingga banjir.
Food estate hendaknya didukung dengan instrumen Litbang tanaman pangan. Tujuannya mewujudkan kemandirian dan mengurangi ketergantungan pada bahan pangan impor.
Sejumlah peristiwa bencana alam terjadi di Jawa Barat, Sabtu (8/10/2022). Bencana angin puting beliung hingga longsor terjadi di tiga wilayah di Jawa Barat.
Bukan hanya Jakarta, wilayah lain di dunia juga dibayangi bencana banjir. Berbagai cara dilakukan untuk mencegahnya menggunakan teknologi-teknologi ini.
Hanya karena sesuatu digerakkan oleh energi terbarukan tidak lantas membuatnya jadi berkelanjutan atau ramah lingkungan. Ada banyak faktor lain yang menentukan.