Kapal motor nelayan (KMN) Prima United milik warga Batang tenggelam di perairan Pulau Parang, Karimunjawa. Dilaporkan lima orang ABK meninggal dan satu hilang
Kapal Klotok yang memuat 28 siswa dan 8 guru tenggelam di perairan Kariangau, korban berhasil dievakuasi satuan Kompi Air Denjasaang VI-44-13 Bekangdam VI/Mlw