Sebanyak 13 warga tewas akibat banjir bandang dan longsor di Kelurahan Rua, Kecamatan Pulau Ternate, Ternate. Bencana ini turut mengakibatkan 6 warga hilang.
Tim SAR gabungan menemukan Syamsuddin (25) yang merupakan penumpang kapal Fery rute Pelabuhan Bajoe, Bone, Sulsel tujuan Kolaka, Sultra yang melompat ke laut.