Tim Terpadu Optimalisasi Pajak Daerah di Badung menemukan 19.829 potensi wajib pajak baru, melebihi target awal. Bupati berharap validasi segera dilanjutkan.
Wakil Ketua DPRD NTB Muzhir minta maaf usai pembakaran gedung. Ia sebut musibah ini pelajaran bagi semua. Aktivitas dewan tetap berjalan meski gedung rusak.
Menteri Zulkifli Hasan memimpin rapat untuk percepat revisi Perpres tentang pengolahan sampah menjadi energi listrik. Proyek ini ditarget rampung 1-1,5 tahun.
Talenan sangat berfungsi untuk menyiapkan bahan makanan. Meski sifatnya awet, keduanya perlu rutin diganti menurut pakar agar tidak berisiko untuk kesehatan.
Di bawah rencana Trump, Jalur Gaza yang hancur akibat perang, akan diubah menjadi semacam "trusteeship" yang dikelola oleh AS setidaknya selama 10 tahun.