detikJateng
Gibran ke TKN: Saya Bangga Dibantu Orang-orang Hebat Ahli di Bidangnya
"Saya pesan satu saja, pastikan kapal besar Koalisi Indonesia Maju ini berlabuh di dermaga kemenangan," ujar Gibran usai pengumuman TKN Prabowo-Gibran hari ini.
Senin, 06 Nov 2023 16:12 WIB