Mendag Zulhas meminta aparat dan pemda bekerja sama memerangi pakaian-pakaian bekas impor ilegal. Dia meminta agar hal itu ditindak hingga ke jalan tikus.
Mendag Zulkifli Hasan mengatakan Minyakita sudah membanjiri pasaran, tetapi di pasar tradisional. Minyakita tak lagi dijual online dan dikurangi di minimarket.
Minyakita langka di pasaran. Kelangkaan ini membuat minyak kemasan sederhana keluaran pemerintah, melonjak. Mendag mengaku bagi yang melanggar diberi sanksi.