detikFinance
Bahlil Lepas Pengiriman Konsentrat Tembaga Freeport ke smelter Gresik
Kapal Ajkwa membawa 8.600 ton konsentrat tembaga untuk dipindahkan ke kapal Naziha yang berada di laut dalam, sekitar 19 km dari dermaga.
Selasa, 16 Agu 2022 14:53 WIB







































