Aksi baku tembak antara dua Kelompok Kriminal Bersenjata terjadi di wilayah Intan Jaya, Papua Tengah. Aksi itu menewaskan salah satu pimpinan KKB, Joni Botak.
Kapolda Papua Irjen Mathius D Fakhiri mengendus adanya pejabat daerah di Papua yang membantu kelompok kriminal bersenjata (KKB) yang dipimpin Egianus Kogoya.
Dua kubu KKB terlibat saling tembak di Puncak, Papua Tengah. Usut punya usut, kedua kubu KKB itu cekcok masalah penembakan pesawat Asian One di Bandara Beoga.