Wakil Wali Kota Bandung, Erwin, dan 8 pejabat Pemkot diperiksa Kejari terkait dugaan penyalahgunaan wewenang. Semua berstatus saksi dalam proses klarifikasi.
Bali tidak lagi masuk daftar destinasi tak layak kunjung 2025 versi Fodor's. Namun, destinasi lain seperti Antartika dan Meksiko disarankan untuk dihindari.
NOC Indonesia menghargai keputusan Kamboja yang menarik mundur keikutsertaan atletnya di sejumlah cabang olahraga SEA Games 2025. Terlebih ini soal keamanan.
Presiden Prabowo Subianto menekankan pentingnya kerja sama internasional menanggulangi kejahatan lintas batas, termasuk judi online dan narkotika, di APEC.
ParagonCorp luncurkan pendaftaran Program CSR Wardah Inspiring Teacher angkatan kedelapan. Tema tahun ini 'Dari Kelas untuk Dampak Nyata' di Yogyakarta.