Rumah yang dijadikan gudang penimbunan minyak ilegal asal Musi Banyuasin, meledak dan terbakar di Muara Enim, Sumsel. Pemiliknya pun langsung ditangkap polisi.
Baru-baru ini beredar potongan video yang memperlihatkan warga beramai-ramai menggotong hiu di Lombok. Video ini sempat mengundang pro dan kontra dari warganet.
Kaesang Pangarep menyambangi Rumah Juang Relawan Jokowi di Kemang, Jaksel. Kaesang meminta seluruh relawan memenangkan Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming.