Sepakbola
Odegaard: Arsenal Tak Usah Melihat Jauh ke Depan
Martin Odegaard memberikan wejangan ke Arsenal. Gelandang asal Norwegia itu menghimbau Meriam London fokus ke setiap pertandingan, tak usah yang jauh ke depan.
Sabtu, 30 Nov 2024 06:00 WIB