Satu mobil Toyota Avanza menyeruduk dua sepeda motor dengan kecepatan tinggi di Aceh Besar, Aceh. Tiga orang tewas dan empat lainnya mengalami luka-luka.
Joe Biden langsung disambut 'The Beast' setibanya di Bali. Berbeda dengan Biden, Presiden Joko Widodo disambut mobil kepresidenan Mercedes-Benz S 600 Guard.
Penembak Indonesia Muhammad Sejahtera Dwi Putra kembali menyumbang medali emas bagi Indonesia. Ini adalah emas kedua yang ia persembahkan di Asian Games 2023.