Usulan mengganti skema Makan Bergizi Gratis (MBG) menjadi uang tunai muncul akibat kasus keracunan. Izzudin dari Indef sarankan perbaikan tata kelola MBG.
Menbud Fadli Zon terpaksa melanjutkan sambutannya tanpa pengeras suara lantaran mikrofon yang digunakan tiba-tiba mati saat pembukaan IPACS di Kupang NTT.
Jelang pendaftaran sekolah kedinasan 2025, Politeknik Statistika STIS merilis syarat pelamar. Tak ada syarat tinggi badan, pendaftar juga boleh berkacamata.