detikSumut
2 Remaja di Medan Gagal Maling Motor Warga gegara Kejebak Macet, 1 Ditembak
Dua remaja di Medan gagal membawa kabur sepeda motor warga karena terjebak macet. Satu dari kedua pelaku terpaksa ditembak karena melawan petugas kepolisian.
Senin, 03 Mar 2025 16:20 WIB