Bantul Creative Expo (BCE) kembali digelar di Pasar Seni Gabusan, Sewon, Bantul. Bedanya, tahun ini ada job fair selama dua hari pada gelaran tersebut.
Pemprov Sulsel menyiapkan job fit dan seleksi terbuka untuk mengisi tiga jabatan eselon II yang lowong. Ketiga posisi itu masih diisi pejabat berstatus plt.